STIKI Malang telah banyak mencetak lulusan IT dari program studi teknik informatika, bisa dibilang program studi tersebut adalah program studi tertua di STIKI Malang. Seiring dengan perkembangan keilmuan melalui surat Dirjen DIKTI nomor 1030/D/T/2021 tentang penataan nomenklatur perubahan program studi psikologi, komunikasi komputer, dan lanskap terdapat perubahan nama program studi teknik informatika menjadi informatika.
Baca BeritaBeberapa bulan lalu perpustakaan STIKI Malang telah melakukan renovasi gedung secara menyeluruh, kini tak hanya interior perpustakaan yang menjadi lebih menarik tetapi fasilitas perpustakaan STIKI juga bervariasi seperti disediakannya meeting room, coworking space dan juga coffee corner yang dapat dinikmati oleh civitas akademik STIKI maupun oleh masyarakat luar.
.
Acara Pameran Kreativitas dan Inovasi Internasional (ICIE) 2023 yang sangat dinantikan telah dimulai dengan antusias yang besar pada tanggal 17 Juli dan berakhir pada tanggal 20 Juli. Diselenggarakan di Stiki Malang, tema acara “Interconnected Visions: A Showcase of Creative and Collaborative Works” menarik perhatian dari para mahasiswa, profesional, dan para pecinta kreativitas.
Baca Berita