Kegiatan UAS Luring menggunakan PASPOR
Kampus STIKI Malang akan mengadakan Ujian Akhir Semester (UAS) periode tahun ajaran 2021/2022 pada bulan Juli ini. Setelah dua tahun vakum ujian tatap muka, sekarang Kampus STIKI Malang mengadakan kembali secara luring. Ujian diadakan dari Senin, 11 Juli 2022 hingga Kamis, 21 Juli 2022. Prosedur pelaksanaan UAS luring kali ini tetap mengikuti protokol kesehatan. Dan [...]